Minggu, 13 Oktober 2013

Seminar dan Workshop Vital Sign (13 Oktober 2013)

Hari Minggu, 13 Oktober 2013, SCOPH PEMA FK USU mengadakan seminar dan workshop Vital Sign bertemakan "It's Vital to Know the Vital". Acara ini berlangsung dari jam 7 pagi hingga 1 siang bertempat di Ruang Kuliah Semester I/II dan saya sendiri menjadi anggota dari seksi acara dari kegiatan ini sekaligus menjadi operator dari kelompok II untuk workshopnya.




Untuk melihat website SCOPH kunjungi : http://www.scophfkusu.com/ 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar